Mungkin sobat udah tau tentang postingan saya ini, Cara Mengganti Background Postingan Dengan Gambar mungkin sangat mudah bagi sobat yang sudah bisa, tapi bagi para Blogger Pemula pasti bingung, apalagi ditambahkan tidak bisa CSS,HTML, tentukan menjadi sulit.namun jangan berkecil hati sobat pun bisa Mengganti Background Postingan Dengan Gambar, sobat tinggal mengikuti intruksi / langkah - langkah dibawah ini, caranya pun cukup mudah dan simpel... lanjut ke TKP...
Langkah - langkah "Cara Mengganti Background Postingan Dengan Gambar" :
- Siapkan sebuah gambar yang ukurannya telah disesuaikan dengan lebar postingan blog anda serta memiliki tinggi minimal 800 px lebar 1700px. Gunakan Adobe Photoshop atau aplikasi lainnya untuk me-resize image.
- Upload image tersebut ke hosting penyimpanan image seperti Photobucket, Imageshack, Web Picasa atau hosting yang selama ini sobat gunakan.
- Copy Url addres gambar yang sobat upload tadi. Simpan dulu pada note pad.
- Masuk ke Blogger
- Klik Tab Rancangan bagian Edit HTML.
- Cari kode .post dan edit seperti dibawah ini pada template blog sobat.
.post{background:url(http://ardana.googlecode.com/files/bg.jpg); -moz-border-radius:6px; -webkit-border-radius:6px; -goog-ms-border-radius:6px; border-radius:6px; border:1px solid #000; border-bottom:1px solid #444; border-right:1px solid #444;margin:.1em 0 .5em;padding:10px 15px}
- setelah di edit paste source code tersebut dan replace pada kode .post
yang ada blog sobat. dan save template
- Ganti url pada code
background:url dengan image sobat
0 komentar :
Posting Komentar
Beberapa panduan dalam berkomentar :
Untuk menyisipkan kode ⇨ [code]KODE ANDA[/code]
Untuk menyisipkan quote ⇨ [blockquote]QUOTE ANDA[/blockquote]
Untuk menyisipkan gambar ⇨ [img]URL Gambar[/img]
Untuk menyisipkan video ⇨ [youtube]URL Video[/youtube]
Anda bisa mengekspresikan komentar Anda dengan emoticon
Klik subscribe by email agar Anda segera tahu balasan komentar Anda